Artikel Terbaru :
Home » » Cara Mengaktifkan Thumbnail Preview Foto/Gambar Pada Windows 7

Cara Mengaktifkan Thumbnail Preview Foto/Gambar Pada Windows 7

{[['']]}
Fitur thumbnails pada windows explorer sangat berguna sekali untuk memudahkan pencarian file dalam bentuk gambar. Dengan menggunakan fitur thumbnails maka preview gambar akan tampil pada jendela explorer, sehingga akan lebih memudahkan user untuk mencari file gambar yang diinginkan.

Pada windows xp, fasilitas atau fitur thumbnails ini bisa langsung kita atur di jendela explorer pada menu views di toolbar. Disana biasanya terdapat beberapa pilihan yaitu thumbnails, tiles, icons, list dan details. Klik saja pada thumbnails, maka preview gambar sudah akan langsung tampil.

Berbeda dengan windows xp, di windows 7 secara default tampilan gambar pada jendela explorer adalah gambar default dari windows 7. Jadi gambar yang diinginkan tidak langsung bisa kelihatan di jendela windows explorer, sedangkan pilihan thumbnails pada menu views di toolbar juga tidak ada. Otomatis hal ini akan membuat lambat pencarian file-file gambar pada jendela explorer.
Agar file gambar bisa langsung dilihat secara thumbnails di jendela explorer, ikutilah langkah-langkah berikut ini :
Buka jendela windows explorer ( tombol windows + E pada keyboard )
Klik pada Organize kemudian pilih folder and search options
Pada jendela folder options pilih tab view kemudian hilangkan tanda centang pada always show icons, never thumbnails
Klik OK
Sekarang coba buka file gambar di windows explorer dan atur menu views di toolbar menjadi medium icons atau elarge icons, maka file gambar sahabat akan sudah tampil dengan preview, bukan dengan gambar default lagi.
Selamat Mencoba...

sumber : Dari sini
Share this article :

13 comments:

  1. situs online saya gak tampil tumnailnya gmana ngatasinnya yah?

    ReplyDelete
  2. Hampir gy mau instal ulang, trims gan, sangat membantu...........

    ReplyDelete
    Replies
    1. Yo'i gan,...bagi2 ilmu itu salah satu cara beramal yang pahalanya selalu mengalir tanpa henti....,semoga selalu bisa membantu

      Delete
  3. oke gan terimakasih sangat menbantu,.

    ReplyDelete
  4. oke sip terimakasih gan, tadi palah mikirnya mo download picasa, taunya cuma masalah nya tinggal hilangin tanda centang aja, hehe
    mantab deh,
    terimkasih ya, :)

    visit http://dwikcay.blogspot.com/

    ReplyDelete
  5. Tapi kok saya tetep nggak bisa ya.....

    ReplyDelete
  6. saya sudah melakukan seperti caranya tapi tetap tidak bisa

    bisa dibantu...

    ReplyDelete
  7. makasih ya
    bermanfaat banget

    ReplyDelete
  8. uda saya coba tapi kok tetep gak bisa berubah ya ?? apa ada solusi lain?

    ReplyDelete

Terima Kasih telah berkunjung,....semoga sukses selalu !

 
Support : Modifikasi Template | Zalendra | Sponsor
Copyright © 2011. Service Komputer dan Laptop Bergaransi - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Fuad Rizal
Powered by Blogger